Seulanga TV : Nonton Piala Dunia Lewat Android


 

Piala Dunia 2022 menjadi perbincangan hangat saat ini. Terutama di Indonesia yang baru saja heboh karena dimatikannya siaran analog.

Hanya saja, tanpa dimatikan siaran analog pun, tayangan Piala Dunia hanya bisa dinikmati ekslusif. Hak siar Piala Dunia tak lagi seperti dulu. 

Masih segar di ingatan MISTERJOKER, tahun 1994 silam nonton Piala Dunia di TVRI, 1998 di RCTI dan TVRI. Bahkan tahun 2002, kala Piala Dunia di tanah Korea dan Jepang, tayangan dinikmati gratis dan bebas di RCTI dan SCTV.

Tahun ini, Piala Dunia ekslusif oleh Emtek Media. Untuk TV Terestrial, SCTV menayangkan nya, tapi untuk bisa menikmatinya, SCTV mensyaratkan beberapa hal, seperti berlangganan paket khusus untuk STB tertentu. Tercatat untuk NEX Media Parabola, paket Piala Dunia dibanderol seharga Rp 798.000,- selama 1 bulan akses. Mau yang lebih murah?? Akses TV Streaming Vidio.com menawarkan paket Rp 59.000,- untuk akses 3 bulan, tapi hanya bisa diakses melalui 1 perangkat saja. Mau yang bisa multi perangkat, lebih mahal lagi. 

Nah beberapa waktu lalu, MISTERJOKER nemu nih, aplikasi gratisan untuk Android, hasil modding beberapa kreator. Seulanga TV namanya. Aksesnya bisa dipakai di beberapa device, termasuk Smart TV.

Aplikasi ini murni gratis, tapi tetap jika ada yang mau berdonasi untuk perkembangan selanjutnya, diharapkan berdonasi ya.

Mau lihat tampilannya??


Silahkan diunduh DISINI
Lalu install seperti menginstall aplikasi biasanya.


Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.